Janji BMW Indonesia untuk menghadirkan BMW Seri 5 versi CKD akhirnya dipenuhi. BMW Indonesia meluncurkan BMW Seri 5 rasa lokal ke pasar mobil Indonesia. Perakitan BMW Seri 5 ini dilakukan di PT Gaya Motor, Sunter, Jakarta.
Tak tanggung-tanggung, agar proses perakitan BMW Seri 5 maksimal, BMW memboyong 15 tenaga ahli dari perakitan BMW di Jerman.Para tenaga ahli yang didatangkan dari Jerman ini telah bekerja kurang lebih 2 bulan.Seorang pekerja tengah sibuk merakit mesin BMW seri 5.BMW 520i dan 528i terbaru ini merupakan 2 varian yang dirakit di Tanah Air. Keduanya mengadopsi mesin bensin 4 siliner generasi terbaru berkapasitas 2 liter TwinPower Turbo yang terintegrasi turbocharger TwinScroll Valvetronic Double Vanos serta High Precision InjectionSeorang pekerja mengecek baut-baut BMW seri 5. Menurut BMW, mobil ini akan mulai tersedia di showroom pada Januari 2012 mendatang.BMW seri 5 ini akan mulai tersedia di showroom pada Januari 2012 mendatang. Sayang untuk masalah harga, BMW belum bisa mengungkapkan lebih lanjut.BMW Group Indonesia memperkenalkan BMW seri 5 yang dirakit di Indonesia.